Jumat, 04 Maret 2011

Elastisitas

E L A S T I S I T A S

Elastisitas permintaan (Ed) adalah sebuah ukuran seberapa besar derajat kepekaan permintaan permintaan terhadap perubahan harga.
Elastisitas penawaran (Es) adalah sebuah ukuran seberapa besar derajat kepekaan penawaran terhadap perubahan harga.

Elastisitas permintaan = - ∆Q x P 1 Elastisitas Penawaran = ∆Q x P1
∆P Q1 ∆P Q1


∆Q = Q2 – Q1
∆P = P2 – P1

Faktor-faktor yang mempengaruhi ed Faktor-faktor yang mempengaruhi es
1. Ketersediaan barang barang substitusi 1. Waktu yang digunakan untuk berproduksi
2. Proporsi pendapatan yang digunakan belanja suatu barang 2. Daya tahan barang
3. Intensitas kebutuhan 3. Mobilitas faktor produksi
4. Keragaman pengguna barang 4. Kemudahan produsen baru untuk memasuki pasar

Macam-macam elastisitas
Elastisitas Permintaan Nilai Elastisitas Penawaran Nilai
1. Elastis Ed > 1 1. Elastis Es > 1
2. In elastis Ed < 1 2. In elastis Es < 1
3. Elastis uniter Ed = 1 3. Elastis uniter Es = 1
4. Elastis sempurna Ed =  4. Elastis sempurna Es = 
5. In elastis sempurna Ed = 0 5. In elastis sempurna Es = 0

Tidak ada komentar:

Posting Komentar