Ilmu ekonomi berdasarkan ruang lingkupnya dibagi menjadi 2 yaitu teori ekonomi mikro dan teori ekonomi makro.
Berdasarka pola dan ruang lingkup pembahasan teori ekonomi mikro dapat didefinisikan sbg suatu bidang dalam ilmu ekonomi yang menganalisis bagian2 kecil dari seluruh bagian perekonomian. Aspek2 TE mikro:
a. bgmn dan mengapa pelaku ek membuat keputusan ek?
b. perilaku dan interaksi produsen dengan konsumen
c. sift2 dan karakter produsen dan konsumen
d. biaya peluang yg timbul dari konsekuensi yang dipilih
Teori ekonomi makro menganalisis keseluruhan dalam permasalahan kegiatan ekonomi.Analisis TE makro:
a. faktor2 yg menentukan perekonomian suat negara
b. pertumbuhan ekonomi
c. kestabilan ekonomi
penganguran dan inlfasi
Persoalan ekonomi nasional
1.pertumbuhan ekonomi
2. kemiskinan
3. pengangguran dan inflasi
4. defisit anggaran pemerintah da utang nasional
5. uang, bank dan neraca pembayaran
5. Energi
Kebijakan2 untuk mengatasi masalah ekonomi
1. meningkatka investasi dari DN dan LN
2. penerapan progra2 kemiskinan
3. pembangunan proyek2 padat karya
4. penerapan kebijakan moneter dan iskal
5. meningkatkan penerimaan pemerintah
6. melakukan litbang u/ mencari sumber alternatif baru BBM
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar